Pangkalpinang-Bawaslu Babel. Guna memastikan Panwaslu melaksanakan pengawasan penyerahan berkas Partai Politik yang mendaftar sebagai Peserta Pemilu 2019, Bawaslu Provinsi Kepulauan Bangka Belitung melakukan supervisi pada Sabtu s/d Senin (14–16/10).