BANGKA -Â Kamis (22/11) Bawaslu Babel melakukan Kegiatan Jelajah Pengawasan Terpadu dan Penguatan SDM di Desa Karya Makmur, Kecamatan Pemali, Kabupaten Bangka.
KOBA - Dalam rangka meningkatkan kesadaran pemilih pemula di Bangka Tengah (Bateng) dalam pengawasan partisipatif, Bawaslu Kabupaten Bateng bersama dengan Panwaslu Kecamatan se-Kabupaten Bangka Tengah menggelar kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif kepada Pemilih Pemula.
Pangkalan Baru - Guna meningkatkan kompetensi dan keahlian jajaran Pengawas Pemilu di Kabupaten Bangka Tengah (Bateng), Bawaslu Kabupaten Bateng menggelar kegiatan Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Pengawasan dan Penindakan Pelanggaran.
KOBA - Guna meningkatkan efektivitas dan efisiensi dalam menertibkan Alat Peraga Kampanye (APK) peserta Pemilu Tahun 2019 yang melanggar, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) menjalin kerjasama dengan Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) Kabupaten Bateng dan Polres Bat