Lompat ke isi utama

Berita

PSIKOTES CALON ANGGOTA BAWASLU BABEL

PSIKOTES CALON ANGGOTA BAWASLU BABEL

HARI INI, PSIKOTES BAGI CALON ANGGOTA BAWASLU BABEL

  Pangkalpinang. Calon anggota Bawaslu Provinsi Bangka Belitung hari ini (11/08) mengikuti tes psikologi untuk memenuhi penilaian calon Anggota Bawaslu Provinsi. Psikotes yang dilaksanakan di Aula Utama Badan Diklat dan Pengembangan SDM Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ini diikuti oleh semua peserta Calon Anggota Bawaslu Provinsi Babel yang telah mengikuti tes tertulis dan tes kesehatan sebelumya. Psikotes ini merupakan rangkaian akhir dari semua tes yang harus dilalui peserta pada tahap awal. Setelah tes ini, maka tim seleksi akan mengkrucutkan dan menetapkan 12 nama calon anggota Bawaslu Provinsi Babel. Berdasarkan informasi dari Tim Seleksi Calon anggota Bawaslu Provinsi Bangka Belitung, jika tidak ada aral melintang, maka12 nama calon anggota Bawaslu Provinsi Babel akan diumumkan pada hari senin besok tanggal 14 Agustus 2017. Sesuai dengan aturan yg berlaku, peserta yang telah ditetapkan masuk ke dalam 12 nama yg telah ditetapkan selanjutnya akan mengikuti tes wawancara dengan tim seleksi pada waktu dan tempat yang akan diinformasikan oleh Tim Seleksi. (Yml/11-08-2017).
toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle